Pengukuhan PPDI Kabupaten Barito Kuala

Dalam kesempatan kali ini Perangkat Desa Cahaya Baru Kecamatan Jejangkit bisa berhadir 
 dalam acara Pengukuhan Pengurus PPDI Kabupaten Barito Kuala yang di selenggarakan di Gedung Sultan Suriansyah Banjarmasin

Pengukuhan Pengurus PPDI Kabupaten Barito Kuali ini dilaksanakan pada hari sabtu tanggal 21 September 2024, acara yang dihadiri oleh seluruh perangkat desa di Barito Kuala ini juga dihadiri oleh Bapak PJ Bupati dan pengurus PPDI Kalimantan Selatan.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top